Search This Blog

Monday, October 6, 2014

Penyembuhan Insomnia dengan Akupunktur

Bagi yang ingin mencoba pengobatan alternatif, bisa mencoba Akupunktur untuk mengobati gangguan tidur. Akupunktur sudah dikenal masyarakat, dan sudah banyak hasil nya (tidak seperti pengobatan alternatif lain nya yang kadang 'tidak jelas'). Ditinjau dari segi medis, sewaktu syaraf kita ditusuk/dirangsang dengan jarum, tubuh kita menghasilkan hormon2 yang positif, salah satunya Endorphin yang membuat tubuh terasa rileks, sehingga dapat membamtu proses sebelum tidur. Bisa dicoba untuk yang minat, jangan lupa survey dulu karena Akupunktur juga ada yang 'tidak jelas' :-)

http://en.wikipedia.org/wiki/Acupuncture

No comments:

Post a Comment